Resep Masakan Sambal Kemiri (Jawa Tengah)

- 20 buah cabai rawit merah
- 5 buah cabai merah keriting
- 7 butir kemiri,goreng
- ½ sdt garam
Rebus cabai rawit, cabai merah keriting.Angkat,haluskan bersama kemiri goreng dan garam.
(Untuk 4 orang)
Kumpulan resep dan cara memasak makanan kue dan minuman dari seluruh indonesia
ConversionConversion EmoticonEmoticon