Cara memasak sate kentang yang enak

Selamat sore semua? di sore yang sangat cerah ini kami akan memberikan resep masakan yang sangat spesial banget dan cita cita rasanya juga begitu nikmat yaitu "sate kentang yang enak". sate kentang ini adalah salah satu hidangan kuliner yang banyak disukai oleh semua mulai dari anak kecil para remaja, hingga orang dewasa. sate kentang ini sering sekali kita temui di berbagai tempat pedagang semisal restoran, warung makan, dan tempat-teman yang lain-nya. yang lebih terasa sedap lagi apabila dinikmati bersama nasi putih, ataupun lontong, dan satu gelas minuman hangat seperti air teh dan air putih.

Cara memasak sate kentang, resep sate kentang yang enak

Sate kentang ini yang paling utama terbuat dari bahan dasar kentang. kentang yang digunakan sebagai bahan sate ini bukan cuman memiliki citarasa yang sangat enak saja, namun kentang ini juga memiliki beberapa kandungan gizi serta mempunyai manfaat dan khasiat yang sangat baik bagi kesehatan tubuh kita. Berikut ini silahkan anda. manfaat kentang ini telah lama sekali untuk dijadikan menu diet bagi orang-orang yang mempunyai keluhan gejala penyakit diabetes. Nah untuk lebih jelasnya lagi silahkan anda simak beberapa kandungan gizi dan manfaat yang sangat baik bagi kesehatan tubuh kita.
Beberapa kandungan gizi dari kentang:
  • Mempunyai kandungan vitamin B6
  • Mempunyai kandungan potassium
  • Mempunyai kandungan copper
  • Mempunyai kandungan vitamin C
  • Mempunyai kandungan manganese
  • Mempunyai kandungan phosphorus
  • Mempunyai kandungan fiber
  • Mempunyai kandungan vitamin B3
  • Mempunyai kandungan pantothenic acid
Beberapa khasiat dan manfaat dari kentang:
  • Mengatasi kanker
  • Mengatasi kadar kolesterol
  • Mengatasi batu ginjal
  • Kesehatan tulang
  • Mengatasi tekanan darah tinggi
  • Kesehatan jantung
  • Membangun serta pembentukan sel
  • Kesehatan otak serta syaraf
  • Mengatasi jerawat
  • Mengatasi bengkak disekitar mata
Itulah beberapa kandungan gizi, serta manfaat dan khasiat yang baik bagi kesehatan tubuh kita. jad mulai sekarang perbanyak lah mengkonsumsi kentang, karena kentang ini tidak hanya memiliki citarasa yang enak saja, tetapi juga memiliki kandungan gizi serta manfaat yang sangat penting sekali bagi kesehatan tubuh kita. Nah langsung saja anda simak resep dan cara membuat "SATE KENTANG YANG ENAK", beserta bahan pelengkap dan langkah-langkah pembuatan-nya.

Bahan-bahan untuk bikin sate kentang:
  • Siapkan kentang sebanyak 500 gram
  • Siapkan daging asap sebanyak 50 gram
  • Siapkan daun seledri sebanyak 1 sdm
  • Siapkan margarin sebanyak 100 gram
  • Siapkan tusukan sate seperlunya
  • Siapkan garam seperlunya
Cara memasak sate kentang yang enak:
1. Potong kentang dengan berbentuk bundar panjang sebanyak 2 bagian, kemudian goreng dengan daging asap. angkat serta gulingkan diatas seledri yang sudah dicincang.
2. Tusuk daging asap serta kentang, secara berselang-seling. sajikan
Seperti itulah resep sate kentang yang enak, sedap, serta menggugah selera, bagaimana sangat gampang bukan cara membuatnya?, jika anda menyukai dengan resep sate kentang yang kami bagikan, maka silahkan anda buat mencoba membuatnya dirumah bersama keluarga tercinta, maupun teman dekat anda. Selamat mencoba semoga berhasil.
Previous
Next Post »